1. Sebelum mengkonfigurasi mail server dan mengistallnya dalam konfigurasi dns anda pastikan telah sama dengan yang saya buat, yang saya maksud disini ialah adanya baris “@ IN MX 2 mail.smk.net” atau “ mail IN A 192.168.137.2 ”
2. ketikkan perintah berikut untuk mengunduh mail servernya, "apt-get install postfix courier-pop courier-imap"
3. jika sudah selesai maka akan muncul seperti yang ada digambar bawah seperti ini, enter saja
4. pilih yang "Situs Internet"
5. ketikkan mail yang anda buat dari dns, seperti yang saya contohkan kemarin6. masukkan perintah berikut untuk menconfigurasi ulang
"dpkg-reconfigure postfix"7. tekan enter untuk OK
8. pilih yang Situs Internet dan tekan enter untuk OK
9. masukkan nama mail yang dibuat tadi
10. ini kosongngi saja
11. setelah itu samakan domainnya seperti digambar ini
12. pilih tidak saja (soalnya saya juga belumtau)
13. pilih OK
14. masukkan dibelankang angka 128, contoh | 128 0.0.0.0/0 |
15. pilih tidak,
16. batasan pilih 0 saja17. biarkan saja dan klik OK
18. pilih ipv4, karena yang kita gunakan untuk domain adalah ipv4
19. restart semua yang ada di daftar seperti yang akan saya contohkan berikut:
/etc/init.d/postfix restart20. tambah usernamnya dengan mengetikkan adduser aji
/etc/init.d/courier-pop restart
/etc/init.d/courier-imap restart
/etc/init.d/bind9 restart
21. dan isikan fullname saja, selanjutnya skip saja, dan klik Y.












0 komentar:
Posting Komentar